Dinas PMD Sambangi Desa Tunjung : Bimtek Penguatan Kapasitas Aparatur Desa Tunjung
21 Juni 2019 16:22:52 WITA
Terkait dengan Penguatan Kapasitas Aparatur Desa, maka pada hari ini Jumat (21/06/2019) bertempat di Aula Kantor Perbekel Desa Tunjung dilaksanakan Bimtek yang dihadiri oleh Dinas Pemerdayaan Masyarakat Desa (DPMD) yang pada hari ini diwakili oleh Kabid Pemdes (I Gusti Putu Ngurah Mastika, SSTP, MM) serta Kasi PKADes (Madong Hartono, S.Pd) sebagai narasumber. Bimtek yang diikuti oleh semua Perangkat Desa Tunjung ini membahas tentang Pemahaman Tugas Pokok (Tupoksi) aparat Desa. Selain itu Bimtek hari ini juga membahas tentang Sistem Pemerintahan Desa dan Tata Kelola Keuangan Desa.
Pertemuan ini juga diberikan pencerahan tentang proses penyerapan dana desa (DD) agar lebih efisien dan benar. Badan permusyawaratan Desa (BPD) juga tidak luput dari penjelasan hari ini. Peran Aktif BPD sangat berperan dalam segala hal yang berhubungan dengan Desa. Kedepannya dinas PMD berharap partisifasi membangun Desa bukan hanya perangkat Desa saja, tetapi seluruh Masyarakat Desa Tunjung itu sendiri.
Komentar atas Dinas PMD Sambangi Desa Tunjung : Bimtek Penguatan Kapasitas Aparatur Desa Tunjung
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Persembahyangan Bersama Peringatan Hari Raya Tilem
- Penyaluran BLT DD Bulan September 2024
- Kelas Ibu Hamil Pertemuan ke - 4 Bulan Agustus 2024
- Penyaluran Beras Bantuan Pangan (BBP) Bulan Agustus 2024
- Kelas Ibu Hamil Pertemuan ke-3 Bulan Agustus 2024
- Mahasiswa KKN LIK Undiksha Semarakkan HUT Kemerdekaan RI dengan Pengecatan Papan Tanda Perbatasan De
- Monitoring Penerima Bantuan Rehab Rumah Desa Tunjung