REMBUG STUNTING DESA TUNJUNG TAHUN 2025
, 03 Juni 2025 21:33:14 WITA

Pada hari ini Rabu, 28 Mei 2025 bertempat di Ruang Rapat Lantai II Kantor Perbekel Tunjung dilaksanakan kegiatan Musyawarah Desa Rembug Stunting Desa Tunjung Tahun 2025. Kegiatan yang dihadiri oleh Perbekel Desa Tunjung yang pada kesempatan ini diwakili oleh Kasi Pemerintahan (I Made Purnayasa, S.Ag), Ketua beserta anggota BPD Desa Tunjung, Ketua LPM Desa Tunjung, Perangkta Desa Tunjung, Kader Kesehatan dan Bidan Desa Tunjung, serta Kepala Sekolah TK PAUD Widya Kumara Sari Desa Tunjung. selain itu, pada kesempatan ini juga dihadiri oleh Staf PUSK Puskesmas Kubutambahan II dan Camat Kubutambahan yang pada kesempatan hari ini diwakili oleh Ni Made Sudiasih (Staf Kecamatan Kubutambahan)
Artikel Terkini
-
POSYANDU SUTHA KERTI DESA TUNJUNG
23 November 2020 16:32:50 WITAPada hari ini Senin, 23 November 2020 bertempat di Kantor Kelian Banjar Dinas Tonggak, Desa Tunjung dilaksanakan kegiatan rutin Posyandu dan BKB Sutha Kerti Desa Tunjung. Posyandu yang dihadiri langsung oleh Kelian Banjar Dinas Tonggak (I Wayan Sudarman) serta Kader Desa Siaga Kesehatan (Ni Kadek Ju... ..selengkapnya
-
Penyaluran BLT DD Tahap 7 untuk Bulan Oktober 2020
23 November 2020 08:19:05 WITAPada Hari ini Kamis, 19 November 2020 Pemdes Tunjung menyalurkan Bantuan Langsung Tunai ( BLT DD ) yang di laksanakan di Auala Kantor Desa Tunjung, dalam rangka pembagian Bantuan Langsung Tunai ( BLT DD ) di laksanakan langsung oleh Perbekel Desa Tunjung Dan Perangkat Desa serta Ketua BPD Berserta a... ..selengkapnya
-
Jumat Bersih Pemdes Tunjung
20 November 2020 10:26:28 WITATunjung 20/11/2020 Perangkat Desa Tunjung berserta BPD bersama- sama mengadakan kerja bakti pada Hari Jumat dengan gerakan Jumat Bersih. Kegiatan ini dipimpin langsung Perbekel Desa Tunjung ( I Made Sadia ) dalam kegiatan ini di bagi menjadi 2 lokasi yaitu di area belakang pura Bale Agung yang... ..selengkapnya
-
Posyandu dan BKB Padma Kumara Banjar Dinas Dangin Margi
19 November 2020 11:33:50 WITAHari ini Kamis, 19 November 2020 bertempat di Aula Kantor perbekel Desa Tunjung dilaksanakan kegiatan Posyandu dan BKB untuk Banjar Dinas Dangin Margi. Kegiatan yang dihadiri 49 balita ini terdiri dari pemantauan dan pengecekan tumbuh kembang anak, pemeriksaan kesehatan untuk ibu balita, serta pembe... ..selengkapnya
-
KAMPUNG KB DESA TUNJUNG : Mini Loka Karya Kampung KB Desa Tunjung
17 November 2020 12:51:28 WITAPada hari ini Selasa, 17 November 2020 diadakan acara Mini Loka Karya Kampung KB Desa Tunjung. Acara di awali dengan sambutan Perbekel Desa Tunjung ( I Made Sadia ) beliau menyampaikan beberapa hal terkait pelaksanaan Kampung KB Desa Tunjung. Mini Loka Karya Kampung KB Desa Tunjung ini dihadiri oleh... ..selengkapnya
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- REMBUG STUNTING DESA TUNJUNG TAHUN 2025
- Penilaian Lomba Kearsipan Desa Tunjung Tahun 2025
- PANGGUNG GEMBIRA TK SE-KECAMATAN KUBUTAMBAHAN
- PEMBENTUKAN KOPERASI MERAH MUTIH DESA TUNJUNG
- Pertemuan ke - 3 Kelas Ibu Hamil Desa Tunjung
- SELAMAT HARI KEBANGKITAN NASIONAL KE - 117
- Bulan Bahasa Bali Desa Tunjung Tahun 2025